Kami memberikan penjagaan 24 jam. Anda akan merasa aman dan dapat beristirahat dengan nyaman pada setiap malamnya.
Cluester Green Hill dilengkapi dengan gerbang tersendiri yang menambah privasi bagi penghuninya.
Semua utilitas listrik, saluran air, dan jaringan telekomunikasi berada di bawah tanah sehingga tidak mengganggu estetika lingkungan.
Cluster Green Hill sudah dilengkapi dengan jaringan internet, TV kabel, dan sambungan telepon. Di support oleh First Media dan PT Telkom Indonesia.
Jl. Ruko Sentra Niaga RK-32 CitraGarden Sidoarjo